by Admin Berita | Oct 28, 2024 | Berita
Segenap pegawai serta mahasiswa Politeknik Industri Logam Morowali (PILM) berkumpul di halaman Gedung Direktorat PILM dalam Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda pada Senin, 28 Oktober 2024. Upacara dipimpin langsung oleh Direktur PILM Bapak Agus Salim Opu.Peringatan...
by Admin Berita | Oct 25, 2024 | Berita
Mahasiswa Politeknik Industri Logam Morowali mengikuti kuliah tamu dengan tema “Menumbuhkan Semangat Kewirausahaan di Kalangan Mahasiswa”. Kegiatan ini diselenggatakan pada Jumat (25/10) di Auditorium Politeknik Industri Logam Morowali. Kegiatan ini bertujuan...
by Admin Berita | Aug 26, 2024 | Berita
Hubungan kerja sama antara Politeknik Industri Logam Morowali (PILM) dengan PT. IMIP kian erat. Mulai tahun akademik 2024, seluruh mahasiswa angkatan 2024 mendapatkan beasiswa dari PT. IMIP yang disalurkan melalui Yayasan IMIP Peduli. Penyerahan beasiswa secara resmi...
by Admin Berita | Aug 24, 2024 | Berita
Rangkaian momen penuh suka cita dalam Sidang Senat Terbuka Wisuda Politeknik Industri Logam Morowali Tahun Akademik...
by Admin Berita | Aug 24, 2024 | Berita
Sidang Senat Terbuka Wisuda Politeknik Industri Logam Morowali Tahun Akademik 2024/2025 berlangsung penuh suka cita. Sebanyak 80 orang wisudawan dikukuhkan dengan gelar Ahli Madya Teknik (A.Md.T). Wisuda ke-5 yang diselenggarakan pada Sabtu (24/08) ini dihadiri...
by Admin Berita | Jun 23, 2023 | Berita, PMB JARVIS BERSAMA
Tes kesehatan akan dilaksanakan pada: Waktu Pelaksanaan : 5 Juli 2023 – 7 Juli 2023 Lokasi Pelaksanaan : Klinik PT. IMIP, Jl. Trans Sulawesi, Desa Fatufia, Kecamatan Bahodopi, Morowali, Sulawesi Tengah. Ketentuan Tes Kesehatan antara lain: Peserta mengenakan...